Jumat, 05 Juni 2015

[Review] LINE Wooparoo Saga, Game LINE yang akan dirilis sebentar lagi

Yoo, game hunters~
LINE GAME memang selalu memiliki inovasi untuk terus memajukan namanya. Kali ini saya akan membahas salah satu game dari LINE yang kabarnya tidak lama lagi akan dirilis, yaitu LINE Wooparoo Saga. Memang namanya cukup unik sekaligus aneh. Game ini mengusung tema strategi yang sangat populer akhir-akhir ini. Desain grafis yang ditawarkan cukup menggoda, ditambah dengan karakter yang unyu-unyu (karakter dari hello kitty juga ada lho ^^).
Bagi kalian yang ingin bersaing untuk menjadi Pro dalam game baru, tidak ada salahnya untuk mencoba game ini. Penasaran bagaimana gamenya? Ini sedikit cuplikan dari saya yang saya kutip dari website resminya,
 

Jumat, 08 Mei 2015

Tips dan Trik bermain LINE Clash Of Viking : Game strategi terbaru dari LINE!

Baru-baru ini, muncullah game android baru berbasis strategi yang bernama LINE Clash Of Viking (COV). Game ini dikembangkan oleh salah satu perusahaan game ternama di Indonesia yaitu PT.Kreon Mobile. Beberapa gamers pasti tak asing lagi dengan nama 'PT.Kreon' , yang mengingatkan kita pada game yang booming di Indonesia
yaitu POINT BLANK,LOST SAGA,dll. Hanya saja, PT.Kreon Mobile adalah anak perusahaannya yang dikhususkan dalam Mobile Gaming.


#untuk bermain COV dibutuhkan spek HP seperti berikut : CPU DualCore 1.2GHz, Ram 1GB, OS Gingerbread 2.3.3 or more. Jika tidak mencukupi, maka game akan sering force close atau bahkan tidak bisa dibuka

Senin, 29 September 2014

Download Novel Percy Jackson & The Olympian #5 : The Last Olympian

Hai. Teman saya Shine bilang kalau saya tidak perlu repot repot membuat pembukaan untuk post kali ini. (:p) Maka saya akan langsung ke intinya saja y.

Judul : Percy Jackson & The Olympian : The Last Olympian
Pengarang : Rick Riordan
Genre : Fantasy, Greek mythology, Young adult
Jumlah Halaman : 366
Bahasa : Indonesia

Sabtu, 27 September 2014

Review Summer Anime : Zankyou no Terror (END)

Pada kesempatan kali ini saya akan mereview salah satu anime Summer favorit saya yaitu Zankyou No Terror. Dari seluruh anime yang pernah saya lihat, saya belum pernah menemui anime semacam ZnT, yang bercerita tentang teroris dan detektif-an ala film-film barat. Itulah yang menarik perhatian saya selama ini. Awalnya saya cuma iseng download, tapi ternyata ceritanya menarik dan bikin saya ketagihan. Berikut review yang saya berikan,

Terror in Resonance Poster.jpg